Toyota Land Cruiser 300 Off Road Luxury SUV 2023, Rajanya Mobil Juara Rally Dakar 9 Kali
Toyota Land Cruiser 300 Off Road Luxury SUV 2023, Rajanya Mobil Juara Rally Dakar 9 Kali
JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu ajang balap reli paling tangguh adalah Dakar Rally. Kali ini, Toyota ikut berpartisipasi dengan mengandalkan Land Cruiser 300 (LC300) GR Sport. Untuk Dakar Rally tahun ini, rute balapan dipindah dari yang awalnya di gurun pasir Afrika ke Timur Tengah sejak 2020. Tentunya, tantangan yang harus dilewati juga tak kalah tangguh. Dikutip dari Autoindustriya.com, Sabtu (24/12/2022), LC300 GR Sport akan mewakili Toyota di kategori kendaraan produksi. Toyota berencana untuk mempertahankan 10 kali kemenangan berturut-turut.
https://otomotif.kompas.com/read/2022....
Penulis : Donny Dwisatryo Priyantoro
Editor : Aditya Maulana
suryanto tabrani,
djieKraf,
#landcruiser #landcruiser300 #newcars
0 Komentar